Nama-nama Komponen dan Bentuknya
2.Dioda (Dioda bridge,Dioda silikon,Zener,Germanium,Led,dioda varactor)
3.Condensator atau capasitor (Elco,milar,keramik,kertas,varco,tantalum)
4.Transistor (Npn,Pnp,Fet)
5.IC (Ic hroma,ic vertikal,ic stabil,ic program,ic suara)
6.Flybeck
7.Devleksi / yoke
8.Tuner
9.Pendingin/heatsink
10.Tabung
11.X-tal
12.Soket CRT
13.Coil
14.Trafo (Trafo cooper,trafo regulator,trafo filter)
15.Konvergen
16.Speaker
17.Centering
18.Switch/saklar (Switch power,tack switch)
19.PTC
20.Degausing
21.Sensor remot
22.SAW
23.Fuse/sekring
24.Optocoupler
25.Delay
26.Kabel power
- Cara menghitung angka pada resistor/hambatan
Resistor atau hambatan satuannya adalah OHM
1000 ohm = 1 kilo ohm
1000 kilo ohm = 1 mega ohm
Warna-warna pada resistor/hambatan
Hitam = 0, Coklat = 1, Merah = 2, Oranya = 3, Kuning = 4,
Hijau = 5, Biru = 6, Ungu = 7, Abu-abu =8, Putih = 9 Emas = toleransi 10%
Cara membaca warna pada resistor/hambatan contoh.
warna pertama : coklat = 1
warna kedua hitam = 0
warna ketiga merah = 2 warna ketiga di ganti jumlah 0,jadi nilainya menjadi:1000 ohm = 1k
pertama kuning = 4
kedua abu abu = 7
ketiga merah = 2 ini nilainya adalah 4700 ohm = 4k7 contoh lagi
hijau = 5
biru = 6
oranya = 3 ini nilainya adalah 56000 ohm = 56 kilo / 56k contoh lagi
coklat = 1
hitam = 0
emas = 10% ini nilainya adalah 1 ohm,mengapa ,karena emas adalah toleransi,jika emas berada di gelang ke tiga nilai yang di depannya dikalikan 10% ,jadi 10 X 10% = 1
Bentuk fisik Resistor atau Hambatan
Resistor biasa |
warna pertama Hijau
warna kedua Biru
warna ketiga Merah
Resistor/hambatan adalah suatu komponen elektronika semi konduktor yang terbuat dari carbon dan mempunyai nilai hambatan yang dapat di baca melalui galang warna yang terdapat pada badan komponen. Hambatan/resistor seprti ini fungsinya adalah untuk menghambat dan membagi tegangan pada suatu rangkaian,nilai hambatan/resistansi pada resistor seperti ini, jika di sambung secara seri maka hambatan atau resistansinya akan bertambah,kalau di sambung secara pararel maka nilai hambatan atau resistansinya berkurang atau mengcil,daya dari resistor ini juga bermacam macam;mulai dari 1/4 watt,s/d 3 watt
LDR(Light dependend Resistor) |
Ldr (light dependen resistor)adalah suatu komponen elektronika semi konduktor,komponen seperti nilai resistansinya bisa berubah ubah, jika terkena cahaya maka hambatannya akan me
mbesar,dan jika di tempat gelap maka nilai hambatannya akan menurun.komponen seperti ini bisanya di pakai untuk sensor lampu otomatis,jadi pada waktu terkena cahaya lampu akan otomatis
mati sendiri,tidak usah pakai saklar
Potensiometer |
Potensiometer.
Nilai hambatan dari potensio ini juga dapat di ubah-ubah nilai resistansinya,tetapi tidak sama dengan ldr,kalau ldr nilai resistansinya tergantung cahaya,tetapi nilai hambatan/resistansi dari potensio dapat kita ubah sesuai selera kita sendiri.Potensio seperti ini biasanya di pakai untuk mengatur:
Volume suara,Bass,Midel,Treble,pada rangkauan tone control dan juga mixer.
Trimpot.
Trimpot ini hampir sama dengan potensio,dan resistansinya juga dapat di ubah-ubah,tetapi biasanya kalau dirangkaian televisi,trimpot ini untuk mengntrol;Tegangan regulator,tegangan agc,vertikal siza,vertikal linier,dan vertikal posisi.
- Dioda.
Dioda Rectifier |
Dioda Rectifier,sudah di jelaskan di atas
Dioda zener,Fungsinya sebagai pembatas tegangan,biasa di gunakan sebagai penyetabil tegangan regulator.
Dioda Led ;Fungsinya sebagai lampu kontrol power
Dioda Varactor ;Dioda seperti ini biasanya banyak terdapat di dalam tuner,sebagai pengatur tegangan frequensi.
- Condensator/Capasitor.
Condensator atau capasitor juga mempunyai bentuk dan nama yang berbeda-beda,tetapi pada dasarnya dari semua bentuk dan jenis fungsinya sama diantaranya yaitu;Menyimpan tegangan,sebagai filter,dan sebagai stating pada rangkaian dinamo motor,Capasitor ini ada yang berpolaritas ada juga yang tidak berpolaritas,condensator/capasitor ini mempunyai satuan yang di sebut farat.nama nama dari condensator antara lain :
Elco |
Elco (Elektrolit condansator),komponen ini terbuat dari kertas elektrolit yang digulung dan di masukkan ke dalam tabung alluminium dan kemudian ditutup denga karet,dan sebagian besar komponen ini berpolaritas/mempunyai tegangan positif (+) dan tegangan negatif(-),Kapasitas nilai dan polaritas dari elco ini biasanya sudah ditulis pada badan elco itu sendiri.Di samping ini adalah contoh elco yang bercapasitas 3300 uf dan tegangan maksimal 35v serta tanda negatif (-) pada badannya.
Condensator keramik dengan,milar,ini hampir sama cuma beda bentuk,sedangkanuntuk fungsi dan kegunaanya sama
- Transistor.
Transistor adalah;Komponen elektronika yang bersifat semi konduktor yang mempunyai 3 kaki yaitu:
Basis, Colektor dan Emitor,Transistor terbagi dua jenis yaitu jenis PNP dan jenis NPN,dalam suatu rankain elektronik transistor mempunyai banyak sekali diantaranya,
Sebagai filter pada rangkaian satu daya,untuk Driver penguat,untuk saklar yaitu untuk memutus dan menyambung tegangan,untuk penguat pada rangkaian audio dan lain-lain.transistor yang sering di gunakan pada rangkaian televisi adalah
Gambar TR horizontal |
Transistor horizontal Transistor Regulator Driver regulator
Tipe transistor Tipe transistor Tipe transistor
D1555 D1554 C3807
D1977 D2498 C2655
D2499 D1885 D400
C6090 D1978
C6092 C1710
Tipe transistor yang lain
A1015,C1815,A733,BUT11,C2001,C945,A564 danlain lain
Untuk belajar servis tv dan cara memperbaiki tv silahkan klik di sini
Macam macam kerusakan tv dan solusinya
Nama Barang :TV
Merek :ToshibaModel :21 inchi
Kerusakan :Gambarnya mengacil bagian atas dan bagian bawah
Penyebab :Biasanya elco 1uf/50v pada bagian pengaturan V-size nya bocor
Solusi :Lepas elco 1uf/50v pada bagian pengaturan v-size,ganti dengan yang baru
Catatan :Penyebab kerusakan seperti ini biasanya elco pada bagian vertikal bocor
Nama Barang :TV
Merek :Toshiba
Model :Dramatic V
Kerusakan :Gambarnya mengecil bagian atas dan bagian bawah
Penyebab :Ada beberapa elco yang bocor
Solusi :Coba ganti elco 1uf dekat Ic chroma
Catatan :Cek dulu tegangan vertikalnya
Nama Barang :TV
Merek :Toshiba
Model :20N3XE
Kerusakan :Warnanya hilang tapi gambarnya bagus
Penyebab :Tidak jelas,yang pasti warna nya tiba tiba hilang
Solusi :Coba ganti cristal warna atau IC TB1231
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Toshiba
Model :D-Vision
Kerusakan :Tidak ada suara
Penyebab :IC suara nya atau power amp nya mati
Solusi :Ganti IC TM2611a
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Toshiba
Model :21 inchi
Kerusakan :Tidak ada suara,tapi IC suara bagus,gambar bagus
Penyebab :Transistor c1815 dekat ic suara terkunci oleh system mute dari ic program
Solusi :Cabut saja transistor c1815,tidak usah di pasang
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Toshiba
Model :14n21es
Kerusakan :Gambar tidak ada (gelap) tapi suara terdengar jelas
Penyebab :Tegangan heater yang masuk ke crt tidak ada
Solusi :solder ulang sekitar bagian horizontal kemungkinan banyak yang lepas solderannya,
Catatan :Solder ulang juga bagian soket CRT
Nama Barang :TV
Merek :Toshiba
Model :we457k
Kerusakan :Gambar gelap hanya bagian bawah saja
Penyebab :Ada elco 1uf dekat IC vertikal yang bocor atau mati
Solusi :Ganti elco dengan yang baru
Catatan :Solder ulang juga semua bagian vertikalnya
Nama Barang :TV
Merek :Toshiba
Model :3135de
Kerusakan :Tidak ada suara
Penyebab :signal suara tidak ada atau hilang
Solusi :kemungkinan modul pada pmse 11 mati
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Toshiba
Model :21a3e
Kerusakan :Gambar buram atau tidak fokus
Penyebab :Tegangan fokus Pada flybeck berkurang
Solusi :Ganti flybecknya dengan yang baru
Catatan :Lihat dulu soket crt nya masi bagus atau sudah rusak kaki bagian fokus
Nama Barang :TV
Merek :Sony/golstar
Model :Trinitron/golstar
Kerusakan :Str regulator gampang mati
Penyebab :Output coupler sudah rusak
Solusi :Ganti output couplernya
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Sony
Model :Sony KVG14V1
Kerusakan :Rester garis tengah agak ke atas
Penyebab :...Dioda tegangan -15v rusak
Solusi :Ganti dioda
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Sony
Model :Kv-2965
Kerusakan :Tidak ada gambar tetapi tegangan flybeck ada
Penyebab :Resistor R 470k bsgisn G1 putus
Solusi :Ganti R 470k dengan yang baru
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Sony
Model :Kv2565
Kerusakan :Transistor horizontal gampang mati
Penyebab :X-tal osilator B500khz rusak
Solusi :Ganti x-tal 500khz nya
Catatan :Ganti warna yang sama(kuning) ganti dengan yang kuning,jangan di ganti biru
Nama Barang :TV
Merek :Sony
Model :Sony KP-E53MN11
Kerusakan :lampu power nyala,tapi horizontal tidak start
Penyebab :Ic regulator 12v mati
Solusi :Ganti ic 12v regulator nya
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Sony
Model :Sony KV-G14B1
Kerusakan :tidak ada gambar tidak ada suara
Penyebab :Resistor shot
Solusi :Ganti resistor R-857 =82k
Catatan :TV ini menggunakan IC program CXP85116B dan IC kroma TDA8366,STR s6707 dan IC vertikal LA7830.
Nama Barang :TV
Merek :Sony
Model :Lama
Kerusakan :Tabung nyala berkedip-kedip
Penyebab :Potensio keramik pada horizontal start rusak
Solusi :Pada potensio yg rusak diganti lampu pada setrika atau pd tespen
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Sony
Model :20 wega
Kerusakan :Tidak ada raster
Penyebab :R 0,01 ohm tegangan heater mati
Solusi :Cek tegangan heater, ganti resistor yang rusak
Catatan :Talau tegangan tak ada ganti r dan cek soket crt kalau bermasalah ganti aj bro
Nama Barang :TV
Merek :Sony
Model :KV 20 XX
Kerusakan :Waktu power on gak ada gambar dan suara langsung besar
Penyebab :Powersuplay tegangan 5,5v kurang atau menurun
Solusi :Ganti R627 = 4.7 ohm
Catatan :...
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model : Wonder
Kerusakan :Ada garis warna rgb,dan kembali stand by
Penyebab :Resistor 33 ohm yang sebagai fuse tegangan yang ke Ic Vertikal terbakar
Solusi :Ganti resistor 33 ohm, dan Ic Vertikal
Catatan :Penggantian ic vertikal,apabila memang r 33 terasa sangt panas
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model :20U200
Kerusakan :Suara gresek-gresek,gambar bagus
Penyebab Suara sistem terkunci pada D/K dan tidak bisa diganti
Solusi ::Ganti dan adjust, eprom 24C08
Catatan :
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model :51R200
Kerusakan : Di start hidup lalu mati, led jadi merah
Penyebab : elco 4,7uf dekat ic vertikal untuk tegangan protek mati
Solusi :Lepas dan ganti dengan yang baru
Catatan :
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model :14W25
Kerusakan : Tv hidup sebentar terus standby.
Penyebab :Protec dari ABL
Solusi :Ternyata R604,39k putus.ganti tv kembali normal.
Catatan :
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model :20X20
Kerusakan : Mati total, ketika tombol power ditekan lampu indikator nyalah merah,kemudian hijau,kemudian balik lagi ke merah
Penyebab :solderan lepas.
Solusi : solder ulang, IC EEPROM harus direset IC, caranya adalah saat TV mati,Jumper J137 dengan J138. Setelah itu nyalakan TV, Biarkan sesaat agar IC EEPROM wiriting kembali sampai TV menyala normal, kemudian matikan TV, lalu lepaskan jumper tadi.
Catatan :
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model : Q vision
Kerusakan :Protek lampu hijau terus merah
Penyebab :Resistor 180k open
Solusi :Ganti resistor 180k dekat jalur abl
Catatan :
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model : Q vision
Kerusakan : Gambar gelap suara normal
Penyebab :Resistor 33k open
Solusi : Ganti resistor 33k pada jalur afc
Catatan :
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model :Sharp universe
Kerusakan : Gambar normal sebentar hidup sebentar mati
Penyebab :Kapasitor 104 open
Solusi :Ganti kapasitor 104 dekat ic croma
Catatan :
Nama Barang :TV
Merek :Sharp
Model :wonder
Kerusakan : Regulator tidak kerja.strf 6654 oke
Penyebab : Resistor 680k/560k putuss
Solusi : Ganti resistor tsb
Catatan :
No comments:
Post a Comment